Tag: kemenperin

Industri TPT Benteng Pemerintah Menjaga Daya Tahan Perekonomian Nasional

21 Maret 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) – Pemerintah melalui Kementerian Perindustrian optimis bahwa ekonomi Indonesia masih memiliki daya tahan, utamanya di tengah tekanan ekonomi global yang masih bakal terjadi ... Baca Selengkapnya

Eko Cahyanto Dilantik Menjadi Sekjend Kemenperin

23 Februari 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita melantik Eko Cahyanto menjadi Sekretaris Jenderal Kementerian Perindustrian. Pelantikan dilakukan di Kantor Kementerian Perindustrian, Jakarta Selatan, Jumat ... Baca Selengkapnya

Kemenperin Serah Terima Sertipikat Tanah Negara dari Kementerian ATR/BPN

22 Februari 2024

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (Kementerian ATR/BPN) diwakili Kepala Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Padang, melakukan serah terima sertipikat aset tanah ... Baca Selengkapnya

Kuota Impor Gula, Diturunkan, Ini Alasannya…..

30 Desember 2023

BALI, (tubasmedia.com) - Direktur Jenderal Industri Agro Kementerian Perindustrian (Kemenperin) Putu Juli Ardika mengatakan kuota impor gula industri turun menjadi 3,45 juta ton pada 2024. ... Baca Selengkapnya

Kepercayaan Industri di Desember 2023 Masih Sangat Baik

28 Desember 2023

BALI, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) merilis Indeks Kepercayaan Industri (IKI) pada Desember 2023 mencapai 51,32 atau melemah 1,11 poin dibandingkan dengan November 2023 yang ... Baca Selengkapnya

Jurus Kemenperin Bikin Performa Industri Keramik Jadi Kinclong

7 Desember 2023

GARUT, (tubasmedia.com) - Industri keramik di Indonesia semakin berkembang dan berpotensi bisa lebih berdaya saing. Hal ini lantaran salah satunya didukung oleh ketersediaan bahan baku ... Baca Selengkapnya

Kemenperin Sinergikan Pengawas Internal

23 November 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) bertekad untuk terus meningkatkan kinerja sektor industri manufaktur dalam upaya memacu pertumbuhan ekonomi nasional. Pengawasan internal di lingkungan Kemenperin ... Baca Selengkapnya

Kemenperin Gerak Cepat Wujudkan Dekarbonisasi Sektor Industri

12 Oktober 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian serius mengakselerasi target Net Zero Emissions (NZE) pada tahun 2050, khususnya di sektor industri. Sasaran dekarbonisasi ini lebih cepat 10 ... Baca Selengkapnya

Dukungan Jasa Industri dalam Hilirisasi

16 September 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) fokus mendukung pengembangan jasa industri untuk mendukung kebijakan industrialisasi berbasis hilirisasi industri. Jasa industri merupakan industri yang berperan sebagai ... Baca Selengkapnya

Kemenperin Pasang Alat Pemantau Kualitas Udara di Daerah Konsentrasi Industri

7 September 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Tim inspeksi pengendalian emisi gas buang sektor industri di wilayah Provinsi DKI Jakarta, Banten dan Jawa Barat yang dibentuk Kementerian Perindustrian (Kemenperin), ... Baca Selengkapnya

RI-Korea Selatan Dukung Investasi Kawasan Industri Ramah Lingkungan

10 Agustus 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mengakselerasi investasi di Indonesia, khususnya di sektor manufaktur. Upaya strategis yang dilakukan meliputi partisipasi aktif dalam kegiatan promosi ... Baca Selengkapnya

Kemenperin-JICA Bersinergi Pacu Industri Motor Listrik di Indonesia

24 Juli 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Indonesia dan Jepang proaktif untuk menjalin kerja sama dalam pengembangan industri manufaktur, termasuk mendorong ekosistem kendaraan listrik. Pemerintah Indonesia bertekad menciptakan iklim ... Baca Selengkapnya

Menperin: Pertumbuhan Ekspor Cenderung Melambat

16 Juni 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kinerja industri manufaktur terjadi perlambatan bila dilihat dari kuartal I 2021 sampai kuartal I 2023. Perlembatan kinerja tersebut terlihat dari menurunnya angka ... Baca Selengkapnya

Kemenperin Dorong IKM Minuman Herbal di Sultra Melek Literasi Digital

15 Juni 2023

JAKARTA, (tubasmedi.com) - Dalam rangka mendukung berkembangnya industri kecil dan menengah (IKM), Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus menjalankan program pemberdayaan serta peningkatan daya saing IKM melalui ... Baca Selengkapnya

Menperin Optimistis Realisasi Anggaran Capai Target

12 Juni 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus berupaya mengoptimalkan penggunaan anggaran untuk melaksanakan berbagai program dan kegiatan strategis yang dapat mendukung pengembangan dan daya saing ... Baca Selengkapnya

Kemampuan IKM Terus Ditingkatkan Melalui Pendampingan dan Bantuan Mesin

3 Juni 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus berupaya melakukan pembinaan sentra Industri Kecil Menengah (IKM) dalam rangka peningkatan kemampuan serta peningkatan produktivitas para pelaku usahanya. ... Baca Selengkapnya

IKI Mei 2023 Capai 50,9, Industri Masih Optimis

31 Mei 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Perlambatan ekonomi global yang terjadi sejak akhir tahun 2022, kenaikan suku bunga dan penurunan harga komoditas produk utama ekspor, mulai berdampak pada ... Baca Selengkapnya

Sinergi Kemenperin dan Pemerintah Daerah Tingkatkan Daya Saing IKM

30 Mei 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian secara konsisten mendukung percepatan transformasi ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan. Salah satu langkah strategisnya adalah bersinergi dengan pemerintah daerah untuk ... Baca Selengkapnya

Kemenperin Terapkan WHRPG Tingkatkan Efisiensi Penggunaan Energi Listrik

16 Mei 2023

TABALONG, (tubasmedia.com) - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendorong pengembangan industri hijau dalam upaya mendukung komitmen pemerintah untuk menurunkan emisi gas rumah kaca (GRK). Salah satu ... Baca Selengkapnya

2024, Indonesia Ditargetkan Menjadi Pusat Industri Halal Dunia

10 Mei 2023

JAKARTA, (tubasmedia.com) - Indonesia ditargetkan bisa menjadi pusat industri halal dunia pada tahun 2024. Visi ini diperkuat dengan jumlah penduduk muslim di Indonesia yang mencapai ... Baca Selengkapnya